Thursday, January 27, 2011

wifi compaq cq40-416 di maverick

hahaha..
ternyata ada pemikiran juga nih bwt posting terbaru. nie mengenai tentang wifi broadcom di ubuntu yg saat ini yang masih release yaitu ubuntu 10.10 (maverick meerkat).

nah cukup mudah untuk wifi broadcom di compaq cq40-416au, caranya hampir sama seperti di posting-posting saya sebelumnya, yaitu sama seperti di lucid lynx ubuntu 10.04.

1. pertama cukup update repo terlebih dahulu, tp ingat harus konek internet.
2. setelah update repo. ketik seperti yg di bawah ini :
sudo apt-get install --reinstall bcmwl-kernel-source
3. setelah kelar reinstall, lalu reboot silahkan bersuka ria, wifi telah menyala.


0 comments:

Post a Comment